Sunday, March 23, 2014

Soal Online CPNS Tes Kompetensi Dasar 2014 : Pancasila

Selamat datang kembali di blog kami, blog yang membahas info dan soal-soal CPNS lengkap baik itu Tes Kompetensi Dasar maupun Tes Kompetensi Bidang. Pada kesempatan ini kami berikan gratis buat anda soal online CPNS khususnya Tes Kompetensi Dasar : Pancasila. Banyak diantara kita kesulitan dalam mengerjakan soal semacam ini karena dibutuhkan pengetahuan dan wawasan yang luas. Bagi kita sudah tidak mungkin belajar dengan menghafal, cara yang terbaik yaitu rajin membaca dan latihan soal sesering mungkin. Maka dari itu, kami berikan soal CPNS TKD Pancasila ini untuk anda yang bisa dikerjakan disaat waktu luang.

http://soalonlinecpns.blogspot.com/2014/03/soal-online-cpns-tes-kompetensi-dasar.html

Contoh Soal dan Pembahasan

1. Nilai-nilai Pancasila dijadikan tuntunan, pedoman/ tolak ukur tentang tingkah laku manusia Indonesia, karena Pancasila berfungsi sebagai ...
a. dasar negara
b. jiwa bangsa
c. ideologi bangsa
d. pandangan hidup

2. Hubungan antar bangsa-bangsa wajib kita kembangkan secara terus menerus, karena hal ini ssuai dengan Pancasila terutama ...
a. sila pertama dan kedua
b. sila keempat dan kelima
c. sila kedua dan ketiga
d. sila kelima dan pertama
e. sila ketiga dan keempat

3. Sila kedua dari Pancasila berbunyi kemanusiaan yang adil dan beradab. Kata adil mengandung arti ...
a. obyektif
b. subyektif
c. obyektif hanya untuk orang lain
d. subyektif hanya untuk diri sendiri
e. subyektif sesuai dengan kepentingan

4. Semangat kebangsaan dalam UUD 1945 pasal 36 A mengenai ...
a. bendera negara
b. lambang negara
c. bahasa negara
d. lagu kebangsaan
e. bentuk negara

5. Hak legislatif atau DPR memiliki hak sebagai berikut, kecuali ...

a. hak inisiatif
b. hak menafsirkan
c. hak amandemen
d. hak interpelasi
e. hak bertanya 


Soal Online CPNS Tes Kompetensi Dasar : Pancasila 

Silahkan klik link dibawah ini bila ingin belajar online Tes Kompetensi Dasar Pancasila. Lama waktu pengerjaan 20 menit. Klik submit setelah selesai mengerjakan. Bila anda ingin mengetahui jawaban yang benar, setelah klik submit silahkan klik review. Mau mendapatkan soal CPNS 2014 lengkap? daftarkan diri anda DISINI.


0 komentar:

Post a Comment